10 Lokasi Terbaik Mengejar Senja di Banda Aceh
Aceh menjadi sebuah kawasan terbarat dari Indonesia yang memiliki banyak keunikan. Dahulu, orang hanya akan melihat Aceh sebagai sisi unik dari sejarah serta daerah keistimewaan khusus yang lekat dengan keislaman. Setelah tsunami 2004, maka konsep keunikan Aceh bertambah satu, yaitu dengan peninggalan-peninggalan tsunami yang tertinggal. Tak banyak yang tahu, bahwa Aceh sebenarnya memiliki keunikan tematik…