Daily Archives: July 8, 2024

3

Sebelum ke Aceh, Kenali Enam Bandara ini

Selama liburan, setiap orang pasti ingin punya waktu yang maksimal untuk menikmati objek wisatanya. Nah, memilih transportasi udara adalah salah satu solusi agar waktu liburan kita efektif. Begitu pula kalau kita hendak berkunjung ke Aceh, yang setiap daerahnya punya pilihan destinasi wisata yang menarik. Jika pilihan transportasi kita telah mantap melalui jalur udara, maka tentu saja…

0

Kenduri : Moment Makan-Makan Gratis di Aceh

Aceh. Lagi-lagi kita akan mengulas tentang istimewanya Aceh. Di sini, kenduri merupakan hal yang tak boleh tidak ada setiap tahunnya, dari masa ke masa. Tidak tanggung, semua hal urgen baik dibidang budaya maupun agama, kerap disemarakkan dengan selebrasi makan-makan. Jamuan yang dihadiri oleh banyak orang, penyelenggaraannya bisa secara swadaya maupun personal. Eksistensi rasa syukur warga Aceh…

©2015 HelloAcehku.com a Part of Ezytravel.co.id Protected by Copyscape DMCA Takedown Notice Infringement Search Tool