Tujuh Cara Agar Tidak Mati di Kota Jantho, Aceh Besar
Dibandingkan kota-kota lain di Aceh, nama Jantho mungkin terdengar asing. Sangking asingnya, kota ini jarang masuk dalam list target liburan, jalan-jalan, atau leyeh-leyeh melepas penat. Padahal secara topografi, kota Jantho lumayan keren. Banyak bukit kecil dan pepohonan tumbuh lebat di sudut-sudut kota. Namun, keindahan ini tidak diikuti dengan denyut kota. Detak Kota Jantho begitu pelan,…