Keumamah Gulai Ikan Kayu Khas Aceh
Ikannya ikan kayu, sayurnya paku, minumnya kopi dengan gula batu. Wajar jadinya kalau orang Aceh itu keras. Begitulah salah satu candaan mengenai kerasnya orang Aceh, adalah karena faktor makanan dan minumannya. Dan salah satu objek kuliner yang disebut dalam candaan tadi adalah menu kuliner khas Aceh yang terkenal. Keumamah gulai Ikan Kayu khas Aceh. Nama Keumamah…