Tempat Makan Murah di Sekitar Bandara Sultan Iskandar Muda di Aceh
Sedang mencari Tempat makan murah dekat bandara? Saat Ezytravelers berkunjung ke Aceh entah itu untuk tujuan wisata, silaturahim ke saudara, ataupun tugas kerja, tentu ingin mengisi perut yang keroncongan sebelum dapat melanjutkan perjalanan yang sudah dijadwalkan sebelumnya. Tenang saja, selama Ezytravelers sudah mendarat di Bandara Sultan Iskandar Muda, maka beberapa tempat makan murah sekitar Bandara aceh ini sudah…