Hidden Paradise di Aceh dari Sudut Pandang Anak Desa
Vote Us “Kita selalu melihat kebahagiaan pada tempat yang kita tak ada di sana.” Sepatah kalimat yang diucapkan oleh guru saya tersebut begitu membekas di ingatan saya. Benar sekali. Dalam peribahasa juga disebutkan, “Rumput tetangga selalu terlihat lebih hijau”. Kenapa bisa demikian? Sebab kita selalu fokus untuk mencari keindahan, bukan menikmati keindahan yang telah kita…